Pada 29 Agustus 2025, Modalku bermitra dengan Centre for Impact Investing and Practices (CIIP) untuk menyelenggarakan roundtable workshop sebagai bagian dari Amplifier Programme 2025. Workshop daring ini mempertemukan lebih dari 50 peserta, termasuk UKM dan perwakilan hotel, untuk membahas secara mendalam tantangan pengadaan produk berkelanjutan serta pengelolaan limbah yang dihadapi …
6 Ide Inovasi Produk Sustainable dalam FMCG
Bisnis FMCG perlu memiliki strategi sustainable seiring meningkatnya permintaan dari generasi muda. Anda bisa mulai dengan inovasi produk!
Langkah Kecil, Dampak Besar: Mendorong Aksi Berkelanjutan untuk UMKM F&B
Pada April 2025, Modalku bekerja sama dengan Global Shapers Jakarta untuk mengadakan workshop dengan tema “Sustainability for Restaurants” yang dirancang untuk membantu usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di sektor makanan dan minuman (F&B) memulai atau memperkuat perjalanan keberlanjutan mereka. Acara ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Kartini dan Hari …
Mendorong Perubahan: Dukung Pengusaha Perempuan untuk Sukses #IWD2025
Di Funding Societies, kami berkomitmen untuk mendukung bisnis yang dipimpin oleh perempuan melalui solusi pembiayaan yang bisa membantu mereka mengatasi tantangan dan berkembang lebih pesat. Pengusaha perempuan terus membawa perubahan dengan inovasi, ketangguhan, dan dampak positif yang mereka ciptakan. Di Hari Perempuan Internasional ini, kami ingin merayakan perjalanan luar biasa …
Modalku, STACS, dan IGCN Ajak UMKM Mulai Pelaporan ESG dan Praktik Berkelanjutan
Jakarta, 2 Februari 2024 – Modalku, bersama dengan STACS dan Indonesia Global Compact Network (IGCN) menggelar acara ESG Gathering bertajuk “Berdayakan UMKM Indonesia melalui Pelaporan ESG dan Praktik Berkelanjutan.” Acara ini ditujukan sebagai platform bagi perusahaan dan UMKM untuk memahami pentingnya pelaporan ESG (Environmental, Social, Governance) dan manfaat penerapan praktik …
Dukung Ekonomi Berkelanjutan dengan 3 Cara Ini, yuk!
Ekonomi berkelanjutan adalah konsep finansial yang tak hanya mengutamakan keuntungan. Seperti apa maksudnya?
Menjalankan Bisnis untuk Kebaikan: Kewirausahaan Sosial
Apa itu Kewirausahaan Sosial? Bayangkan sebuah perusahaan yang tidak hanya didorong oleh keinginan untuk mencapai keuntungan, namun juga oleh komitmen untuk meningkatkan taraf hidup individu dan kesejahteraan bumi. Baik sebagai wirausaha sosial atau bagian dari strategi keberlanjutan sosial, pengusaha dapat mulai memberikan dampak positif dengan menggunakan keahlian bisnis mereka untuk …
Modalku Berkolaborasi dengan STACS Berdayakan UMKM Indonesia dalam Pelaporan ESG dan Pendanaan Berkelanjutan
Jakarta, 17 Oktober 2023 – Sebagai bagian dari langkah strategis dalam mendukung pertumbuhan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) serta meningkatkan upaya keberlanjutan, Modalku menjadi platform pendanaan digital bagi UMKM di Indonesia yang pertama menjalin kerjasama dengan STACS, perusahaan solusi data dan teknologi Lingkungan, Sosial, dan Tata Kelola (Environmental, Social, …
CSR VS SUSTAINABILITY
Istilah Keberlanjutan dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR) tengah menjadi perhatian dalam beberapa tahun terakhir. Kita sering mendengar kedua istilah ini digunakan secara bergantian dalam bisnis, tetapi apakah artinya sama? Apa itu CSR? Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (CSR), adalah praktik sukarela yang diterapkan oleh perusahaan untuk menunjukkan tanggung jawab dan …
Mendorong Keberlanjutan: Bagaimana Penyedia Jasa Keuangan Memberdayakan UMKM untuk Masa Depan yang Berkelanjutan
Seiring dengan berkembangnya fokus bisnis pada perubahan iklim dan keberlanjutan, bank dan penyedia jasa keuangan mengakui pentingnya menambahkan pertimbangan Lingkungan, Sosial, dan Tata Kelola (ESG) ke dalam keputusan investasi dan persetujuan pendanaan mereka. Untuk memfasilitasi permintaan ini, bank menawarkan pinjaman dengan target ESG, seperti pinjaman ramah lingkungan, pinjaman berkelanjutan, atau …










