Tahun 2020 mungkin menjadi salah satu tahun yang cukup berat bagi banyak orang. Adanya pandemi COVID-19 memberikan dampak signifikan terhadap berbagai sektor, terutama sektor ekonomi dan finansial masyarakat. Menyiasati hal tersebut, sebagian orang mulai mengambil peluang investasi. Melalui investasi tersebut, diharapkan kondisi finansial tetap stabil di masa pandemi dengan adanya …
Apa Itu Content Maintenance dalam Bisnis?
Content marketing memiliki berbagai macam aspek yang wajib diperhatikan. Salah satunya adalah content maintenance atau disebut juga dengan pemeliharaan konten. Langkah ini adalah sebuah proses dalam menciptakan hubungan baik dan berkelanjutan terhadap audiens. Lantas, apa pentingnya content maintenance ini dalam bisnis dan apa saja yang harus diperhatikan? Tahukah Anda? dengan …